Text
Pengelolaan MICE XII UPW
Modul Pengelolaan Meeting, Incentive, Conference dan
Exhibition ini telah dirancang sesuai dengan KI dan KD pada mata
pelajaran Pengelolaan MICE serta mengacu pada SKKNI
sehingga diharapkan memberi gambaran kepada peserta didik
untuk mengaplikasikannya saat terjun ke masyarakat. Modul ini
masih jauh dari kata sempurna, penyusun mohon kritik dan saran
yang sifatnya membangun demi kesempurnaan penyusunan
modul berikutnya.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain